REPUBLIKA.CO.ID, Kementerian Perhubungan mencatat penurunan jumlah pemudik pada 2019. Jumlah pemudik dari lima jenis transportasi mengalami kenaikan kecuali angkutan udara.
Total pemudik
2019 18.343.021 orang
2018 18.798.315 orang
turun 2,42 persen
Pesawat udara
2019 3.522.585 orang
2018 4.850.028 orang
turun 27,37 persen
Angkutan jalan
2019 4.160.622 orang
2018 3.741.741 orang
naik 11,19 persen
Kereta api
2019 5.087.342 orang
2018 4.771.324 orang
naik 6,62 persen
Angkutan penyeberangan pulau
2019 4.086.407 orang
2018 4.068.968 orang
naik 0,43 persen
Angkutan kapal laut
2019 1.486.065 orang
2018 1.366.254 orang
naik 8,77 persen
Moda transportasi pendukung:
50.317 unit angkutan bus
231 kapal Ro-Ro
1.254 unit kapal laut
547 unit pesawat terbang
406 kereta api (siap operasi)
Dapatkan Update Berita Republika
BERITA LAINNYA
Jumlah pemudik yang menggunakan pesawat udara turun 27,37 persen.
Asap rokok yang menempel di tubuh perokok sangat berbahaya.
Madrid tengah gencar belanja pemain untuk menyambut musim baru.
Everton diperkirakan bakal menyelesaikan finalisasi transfer Gomes dalam 24 jam.
37 jadwal penerbangan keberangkatan dan kedatangan di Bandara Changi ditunda
Let's block ads! (Why?)
from Republika Online RSS Feed http://bit.ly/2xezhXL
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Jumlah Pemudik 2019 Turun 2,42 Persen"
Post a Comment