Search

ACT Ingin Semua Tergerak untuk Lombok

Presiden Aksi Cepat Tanggap (ACT), Ahyudin

Foto: Republika TV/Havid Al Vizki
EMBED
ACT dan TNI AL kirim 1.000 ton logistik yang dikirimkan ke Lombok melalui jalur laut.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Presiden Aksi Cepat Tanggap (ACT), Ahyudin menjelaskan bencana gempa di Lombok merupakan bencana yang sangat besar. Menurutnya, harus ada partisipasi seluruh masyarakat Indonesia.

Ia mengatakan untuk mendistribusikan bantuan-bantuan dari seluruh masyarakat ACT bekerja sama dengan TNI Angkatan Laut. Ada sekitar 1.000 ton logistik yang dikirimkan ke Lombok melalui jalur laut.

Ahyudin berharap apa yang dilakukan oleh ACT dengan TNI AL dapat menginspirasi yang lain untuk berbuat baik. Ia juga menegaskan bantuan yang dikirim ke Lombok tersebut bisa bertahan sampai dua bulan.

Berikut video lengkapnya.

  • Videografer:
  • Havid Al Vizki
  • Video Editor:
  • Fian Firatmaja

Dapatkan Update Berita Republika

TERPOPULER

BERITA TERKAIT

BERITA LAINNYA

Let's block ads! (Why?)

from Republika Online RSS Feed https://ift.tt/2o3keeB

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "ACT Ingin Semua Tergerak untuk Lombok"

Post a Comment

Powered by Blogger.