Search

Ini Statistik Sempurna Lionel Messi di Musim 2018/2019

Ia rata-rata cetak gol tiap 48 menit, tingkat paling produktif sepanjang kariernya.

REPUBLIKA.CO.ID, Berikut statistik Messi sepanjang musim 2018/2019 sebagaimana dikutip Planet Football, Rabu (26/12):

8  --        Tercatat dalam sembilan musim terakhir, Messi melewati delapan musim di antaranya dengan mencetak minimal 50 gol

51 --       Messi menutup tahun 2018 dengan mencetak 51 gol dan memberikan 26 assist dalam 54 penampilan untuk klub dan negara.

47,6% -- Messi telah berkontribusi langsung dengan mencatat 47,6 persen untuk gol Barcelona pada 2018

48 --      Pada musim 2018/2019 ini, Messi rata-rata mencetak gol setiap 48 menit, tingkat paling produktif sepanjang kariernya

49 --      La Pulga mencatat rekor 49 pertandingan La Liga tanpa merasakan kekalahan, setelah kehilangan satu-satunya kekalahan melawan Leganes 1-2 pada 2017/2018.

Let's block ads! (Why?)

from Republika Online RSS Feed http://bit.ly/2VgyLTw

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Ini Statistik Sempurna Lionel Messi di Musim 2018/2019"

Post a Comment

Powered by Blogger.